Ery Suandi Melalui YSBK Gelar Kegiatan Turnamen Sepak Bola U-10 dan U-12 se-Kabupaten Karimun

Turnamen Sepak Bola U-10 dan U-12.

KUNDUR|KEPRIAKTUAL.COM: Anggota DPRD Provinsi Kepri, Ery Suandi melalui  Yayasan Sepak Bola Kundur (YSBK) gelar kegiatan festival Sepak Bola kepada anak- anak usia dini mulai dari U-10 dan U-12  tahun. Ajang festival tersebut berlansung  tepatnya di Satdion Abdul Manaf, Kecamatan Kundur, Kabupaten Karimun. Minggu (16/7/2023).

Kegitan Sepak Bola U-10 dan U-12 tahun ini sangat antusias sekali mengikuti ajang festival sepak bola yang di selenggarakan oleh YSBK dan berlansung sangat meriah serta di ikuti puluhan tim dari berbagai Tim sepak bola yang ada di wilayah Kabuapaten Karimun maupun yang ada di beberapa Kecamatan se-Pulau Kundur.

Anggota DPRD Provinsi Kepri, Ery Suandi sekaligus sebagai Pendiri Yayasan Sepak Bola Kundur (YSBK) mengatakan, kegiatan  Sepak bola U-10 dan U-12 yang di laksanakan dan di selenggarakan oleh YSBK merupakan bentuk kepedulian bagi  kami terhadap anak - anak generasi pencinta sepak bola.

Selain di bina dan melatih sepak bola terhadap anak-anak generasi dini, YSBK juga mendidik mereka dalam upaya melakukan kegiatan yang positif. Hal itu kita lakukan guna untuk memberikan motifasi kepada anak-anak kita agar terciptanya bibit-bibit unggul di kalangan generasi dini.

"Semoga anak-anak kita yang di bina oleh YSBK mampu meraih prestasi yang lebih baik lagi dan di harap kan mampu bersaing di kancah kabupaten, provinsi mau pun di kanach nasional," ungkap Ery.

Lebih lanjut, kata Ery, kegiatan sepak bola yang pertama kali di gelar YSBK  merupakan motifasi kepada seluruh masyarakat terutama kepada generasi pecinta sepak bola. Dan insyaallah anak-anak yang di bina YSBK bukan hanya di bina dari sepak bola nya saja, melainkan akan di bentuk keperibadian generasi hingga terjaga dengan baik.

"Kegiatan sepak bola kita lakukan dengan tujuan agar anak-anak jaman sekarang tidak lagi melakukan segala sesuatu yang tidak kita ingin kan, sepeti main Hp. Merokok dan berbagai aspek lainnya sehingga bisa merusak moral generasi," tutup Ery.

Ditempat yang sama, Ketua YSBK, Heki mengatakan ucapan terimakasih kepada seluruh tim sepak bola yang telah mengikuti ajang perlombaan dan trimaksih juga kepada  institusi TNI/POLRI yang turut serta mensuksekan kegiatan yang baru pertama kalinya di selenggarakan oleh YSBK. 

"Semoga dengan ajang turnamen sepak bola yang di adakan mampu mendongkrak minat atau pecinta sepak bola terutama bagi generasi yang ada," kata Heki.

Terimakasih ke pada Bapak Ery Suandi yang telah memberikan ruang kepada anak-anak kami serta memotifasi anak kami pada ajang sepak bola yang di adakan sehingga dengan di selenggarakan acara festival sepak bola yang di adakan baik itu  U-10 dan U-12. Ini dapat kira nya  membantu generasi pada usia dini dan dapat menyalurkan bakat dan kemampuan yang mereka punya. 

"Semoga kegiatan serupa ini akan di adakan pada tiap tahunnya di setiap Kecamatan maupun Kabupaten," ungkap warga pada saat melihat anaknya mengikuti festival sepak bola.

Di akhir acara penyerahan Piala dan medali serta uang pembina bagi pemenag dalam ajang festival sepak bola U-10 dan U-12  dan di tutup dengan foto bersama

A.Yahya
Tags


Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator sebagaimana diatur dalam UU ITE. #MariBijakBerkomentar.



Posting Komentar

Posting Komentar

Emoticon
:) :)) ;(( :-) =)) ;( ;-( :d :-d @-) :p :o :>) (o) [-( :-? (p) :-s (m) 8-) :-t :-b b-( :-# =p~ $-) (b) (f) x-) (k) (h) (c) cheer
Click to see the code!
To insert emoticon you must added at least one space before the code.

Author Name

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Diberdayakan oleh Blogger.